Kategori Artikel

Apa itu Jitter? Arti, penyebab dan solusinya

Internet Jitter

Jika Anda pernah melakukan panggilan suara atau video dengan orang lain lalu tiba-tiba terputus di tengah sesi, kemungkinan penyebabnya adalah jitter. Jitter pada panggilan video dapat merusak interaksi online antar pengguna. Jadi ini adalah masalah yang penting bagi developer untuk…

Bagaimana cara memulai menggunakan Agora

Agora.io adalah platform yang menyediakan SDK lintas platform untuk mengimplementasikan kemampuan audio, video, dan broadcasting ke dalam aplikasi Anda sendiri. Untuk memulai menggunakan Agora sangatlah mudah, berikut kami uraikan langkah-langkahnya: Langkah 1: Daftar Kunjungi Portal Dev Agora dan daftar melalui…

Solusi Video KYC untuk Customer Onboarding

Video KYC Customer Onboarding Agent

Ada berbagai metode yang dapat dilakukan dalam menyelesaikan proses KYC. Salah satunya dengan menggunakan Video atau bisa disebut dengan Video KYC. Metode ini kini telah menjadi bagian integral dari proses orientasi pelanggan atau customer onboarding yang penggunaannya semakin meluas seiring…

KYC: Definisi, Manfaat, Landasan Hukum dan Cara Kerja

KYC saat ini merupakan elemen yang sangat penting dalam transaksi bisnis online dan keuangan. KYC berperan dalam identifikasi nasabah yang merupakan langkah pertama sebelum masuk ke tahapan dan proses selanjutnya. Memastikan bahwa setiap transaksi keuangan dilakukan secara sah dan transparan.…

Pembahasan lengkap tentang SCORM

Penjelasan tentang SCORM

Pengertian SCORM SCORM adalah seperangkat standar teknis untuk produk dan perangkat lunak eLearning. SCORM merupakan standar internasional sehingga formatnya akan dikenali oleh semua jenis Learning Management System (LMS). Standar ini menyediakan metode komunikasi dan model data yang memungkinkan konten eLearning…

10 Tool Infografis terbaik untuk Online Learning

Anda ingin menambahkan infografis untuk materi Online Learning namun tidak tahu cara membuatnya? Jangan kuatir, jika Anda belum memiliki desainer in-house Anda sendiri ada banyak tool infografis untuk membantu Anda menghasilkan desain infografis yang berkualitas dalam waktu singkat. Secara umum…

7 Perangkat Pendukung dalam pelaksanaan e-RUPS

Perangkat Pendukung e-RUPS

e-RUPS adalah pelaksanaan Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) atau Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) oleh Perusahaan Terbuka yang digelar secara elektronik. Selama Pandemi RUPS dilaksanaan secara online dimana Pemegang Saham atau yang dikuasakan dapat menghadiri secara daring…

Mengapa Pelatihan Karyawan itu Penting?

Pelatihan Karyawan

Pelatihan Karyawan sangat penting untuk pengembangan dan keberhasilan sebuah Perusahaan. Membuat program pelatihan memungkinkan tenaga kerja Anda menjadi lebih produktif, efisien serta mudah beradaptasi. Anda dapat meningkatkan ilmu pengetahunan dan keterampilan mereka di berbagai bidang sesuai dengan tuntutan pekerjaan yang…